Rabu, 12 Januari 2022
PT. Surabaya Autocomp Indonesia yang berlokasi di Mojokerto, merupakan perusahaan penanaman modal asing dari Jepang, yang bergerak di bidang produksi Komponen Otomotif Wiring Harness Untuk Mobil Toyota, Daihatsu, Madza.
PT Surabaya Autocomp Indonesia sudah bekerja sama dengan SMK PGRI 1 Jombang dalam rekrutmen karyawan sejak tahun 2002
Tinggalkan Komentar